Seperti yang kita ketahui, berbagai permasalahan lingkungan—seperti banjir dan tanah longsor—sering kali terjadi akibat berkurangnya jumlah pepohonan, yang sebagian besar ditebang untuk memenuhi kebutuhan produksi kertas baru. Oleh karena itu, daur ulang kertas menjadi hal yang sangat perlu dilakukan, mengingat penggunaan kertas masih tergolong tinggi dan tidak mengalami penurunan yang…
-
-
pengelolaan sampah kertas
Setiap hari, rumah tangga, sekolah, hingga perkantoran menghasilkan limbah kertas dalam jumlah yang tidak sedikit. Untuk mengelolanya secara lebih bijak, Limbah.id hadir sebagai solusi terpadu melalui layanan edukasi, konsultasi, serta pengelolaan limbah kertas hingga ke tahap daur ulang bersama mitra industri. Berbekal pengalaman mengelola puluhan ribu kilogram kertas bekas dari…
-
Langkah Mudah Menggunakan Mesin Parut Kelapa
Kelapa merupakan bahan yang banyak dimanfaatkan dalam beragam olahan, mulai dari jajanan hingga hidangan utama. Salah satu proses pengolahannya adalah dengan memarut daging kelapa. Meskipun bisa dilakukan secara manual, penggunaan mesin parut kelapa terbukti lebih praktis, efisien, dan menghemat waktu. Melalui artikel ini, Anda akan mempelajari cara mudah memarut kelapa…